UPTD Puskesmas DTP Wanayasa Siap Menuju Badan Layanan Umum Daerah (BLUD)

Wanayasa, Purwakara, Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) adalah suatu sistem yang memiliki fleksibilitas dalam pola pengelolaan keuangan dengan menerapkan praktek bisnis yang sehat dan dapat diterapkan oleh Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD)/badan daerah dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. Puskesmas merupakan salah satu UPTD yang dapat menerapkan BLUD. Perubahan status puskesmas menjadi BLUD dapat memberikan beberapa…

Baca Selengkapnya

Kegiatan validasi balita stunting di Posyandu Melati Desa Legokhuni

Wanayasa, Purwakarta (puskesmaswanayasa.com), Kegiatan validasi balita stunting/gizi kurang/gizi buruk Posyandu Melati Desa Legokhuni dilaksanakan atas kerjasama anatara Bidan Desa, Kader Posyandu dan Tenaga Pelaksana Gizi (TPG) UPTD Puskesmas DTP Wanayasa. Perlu diketahui Staunting sendiri berarti kondisi ketika anak lebih pendek dibandingkan anak-anak lain seusianya, atau tinggi badannya berada di bawah standar. Standar yang dipakai sebagai…

Baca Selengkapnya